0

Sebenarnya dari istilahnya saja sudah sangat jauh berbeda, yang satu ‘plan’ atau rencana, sedangkan yang satu lagi ‘system’ atau sistem. Arti dari kata ‘rencana’ yaitu blue print atau cetak biru, rancangan, ancang-ancang, yang menentukan alokasi sumber daya, jadwal dan action lainnya yang diperlukan untuk mencapai sebuah tujuan yang diinginkan. Trading plan adalah bicara tentang blue print yang akan Anda jalankan dalam perdagangan secara keseluruhan, dan dalam sebuah plan tentunya ada ‘IF-ELSE-THEN’ di dalam menyusun sebuah rencana hendaknya dibuat backup plan, jikalau ternyata apa yang disusun sebelumnya tidak berjalan sesuai dengan yang diharapkan... BACA SELENGKAPNYA

Post a Comment

Apa itu Saham Gorengan ?

Coba bayangkan sebuah panganan gorengan, katakanlah pisang goreng atau bakwan goreng, apa saja sih yang terbersit di pikiran Anda.., pertama...

 
Top