Shorebase merupakan pelabuhan tempat meletakkan barang-barang yang akan digunakan untuk kegiatan ekspolarasi atau pengeboran. Barang-barang asalnya bisa datang dari luar negeri, atapun dari pulau-pulau lain yang masih dalam satu negara. Fungsi shorebase ini layaknya basecamp, di mana kegiatan ekspolarsi mulai dari pencarian, produksi, sampai pada distribusi, berpusat dari sini. Jadi tidak terlalu mengherankan, jika pada pelabuhan shorebase dapat kita jumpai berbagai area, peralatan, dan segala penunjang yang akan digunakan untuk kegiatan tersebut, contohnya seperti gudang, workplace, workshop, crane, jetty, bahkan landasan pesawat
Nah, di Jawa timur ada sebuah shorebase yang dinamakan dengan Lamongan Shorebase. Letaknya terletak pada ... lanjutkan membaca KLIK DI SINI
Post a Comment